1 : KEBERSIHAN
Tidak sedikit yang memasak tapi tidak memikirkan tentang kebersihan dapurnya.
Padahal hal itu akan membuat masakan yang kita buat secara susah payah menjadi kehilangan kenikmatannya..walaupun yang dimasak hasilnya sangat lezat..
2 : BAHAN BAKU
Dalam memilih bahan baku pastikan bahan yang akan di olah tidak busuk atau bau.dalam hal ini kita harus bisa mengerti sedikit tentang cara memilih bahan yang bagus.seperti contoh : ikan ,pilihlah ikan yang matanya masih fres dalam hal ini matanya masih putih dan ingsangnya berwarna merah darah.dan kekenyalan badan ikan tersebut .bukan ga mungkin jika bahan yang kita akan bisa mengurangi hasil yang maksimal
3: COOKING METHOD
Hal yang ketiga ini ga kalah penting yaitu metode memasak. Jangan sampai salah dalam menerapkan hal ini dalam memasak jika salah penerapan akan fatal sebagai contoh, Membuat pounc eggs ,kita harus au dulu apa itu pounc eggs metodenya cara membuaat dan triknya supaya tingkat kematangan telur tidak over
4 : PLATING
Kata satu ini sering kita dengar di dunia kitchen profesional..dan dalam banyak reality show cooking.,ya...plating adalah penampilan hidangan dalam sebuh plate
Kenapa saya bilang penting karena ada 3 kategori /faktor kenapa ornag bisa lapar
mata , hidung , mulut
Semoga dalam artikel ini dapat membantu bagi teman2 yang baru belajar memasak..
No comments:
Post a Comment